Beberapa Hal Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Lampu HID
1.Kesalah pahaman pertama tentang HID dan item pendukungnya :
“Projector biasa akan sia-sia bila dipasang dengan lampu selain HID , karena lampu dengan Bohlam pijar Halogen (Halogen Bulb ) akan menyebabkan sorot lampu tidak terang dan tidak maksimal “
Kenyataan nya :
Hal diatas adalah salah kaprah , Projector akan menghasilkan output cahaya yang lebih baik meskipun hanya diterangi dan dipasang dengan lampu bohlam Halogen .Ambilah contoh Toyota Camry,Rush,Terios,CRV yang dari spek bawaan pabriknya sudah dilengkapi dengan Halogen Projector , hasil outputnya lebih terang dan lebih focus dibandingkan dengan hasil output cahaya dari Lampu yang berasal dari Batok lampu bereflektor.
Projector sampai sejauh ini didesain dalam 3 type yaitu Halogen Projector, HID Projector dan LED Projector , bagi yang masih awam , kita akan membahasnya sedikit untuk sedikit memahami kelebihan dan kekurangnya masing-masing .Artikel ini sangat cocok yang ingin mengubah tampilan headlamp nya baik itu yang mau retrofit ataupun menggantinya utuh ke bawaan OEM .Karena di pasaran Projector yang dijual di toko-toko variasi adalah Halogen Projector , yah sebenarnya ada juga sih yang sudah menjual HID Projector ( Harganya selangit masbro )
2.Kesalah pahaman kedua tentang HID dan item pendukungnya :
“Ngapain repot-repot beli lampu Projector trus maksain ngebongkar headlamp bawaan dan mencangkoknya dengan Projector ? Udah aja sih beli lampu HID nya aja , kan gak ngerusak batok lampu tuh lagian cuman pakai lampu HID juga udah terang benderang kok “
Kenyataannya :
Hal ini juga salah kaprah , HID yang dipasang di batok lampu bereflektor standard bawaan pabrik (Di desain dengan menggunakan lampu Halogen ) menghasilkan output cahaya yang terang benderang tapi berantakan , walaupun ada area focus nya , tapi tetep aja ada efek GLARE atau Bias yang bisa bikin silau pengendara dari lawan arah ( Ini nih pokok permasalahan nya , RESPECT it’s a must ) lalu ujung2 nya ngeluh ke penjual HID , lampunya kacau nih , banyak dikomplain orang karena menyilaukan mata.
FAKTA :
Berikut urutan output cahaya dari yang terbaik sampai normal :
HID PROJECTOR >>>HALOGEN PROJECTOR>>>REFLECTOR HEADLAMP
“Projector biasa akan sia-sia bila dipasang dengan lampu selain HID , karena lampu dengan Bohlam pijar Halogen (Halogen Bulb ) akan menyebabkan sorot lampu tidak terang dan tidak maksimal “
Kenyataan nya :
Hal diatas adalah salah kaprah , Projector akan menghasilkan output cahaya yang lebih baik meskipun hanya diterangi dan dipasang dengan lampu bohlam Halogen .Ambilah contoh Toyota Camry,Rush,Terios,CRV yang dari spek bawaan pabriknya sudah dilengkapi dengan Halogen Projector , hasil outputnya lebih terang dan lebih focus dibandingkan dengan hasil output cahaya dari Lampu yang berasal dari Batok lampu bereflektor.
Projector sampai sejauh ini didesain dalam 3 type yaitu Halogen Projector, HID Projector dan LED Projector , bagi yang masih awam , kita akan membahasnya sedikit untuk sedikit memahami kelebihan dan kekurangnya masing-masing .Artikel ini sangat cocok yang ingin mengubah tampilan headlamp nya baik itu yang mau retrofit ataupun menggantinya utuh ke bawaan OEM .Karena di pasaran Projector yang dijual di toko-toko variasi adalah Halogen Projector , yah sebenarnya ada juga sih yang sudah menjual HID Projector ( Harganya selangit masbro )
2.Kesalah pahaman kedua tentang HID dan item pendukungnya :
“Ngapain repot-repot beli lampu Projector trus maksain ngebongkar headlamp bawaan dan mencangkoknya dengan Projector ? Udah aja sih beli lampu HID nya aja , kan gak ngerusak batok lampu tuh lagian cuman pakai lampu HID juga udah terang benderang kok “
Kenyataannya :
Hal ini juga salah kaprah , HID yang dipasang di batok lampu bereflektor standard bawaan pabrik (Di desain dengan menggunakan lampu Halogen ) menghasilkan output cahaya yang terang benderang tapi berantakan , walaupun ada area focus nya , tapi tetep aja ada efek GLARE atau Bias yang bisa bikin silau pengendara dari lawan arah ( Ini nih pokok permasalahan nya , RESPECT it’s a must ) lalu ujung2 nya ngeluh ke penjual HID , lampunya kacau nih , banyak dikomplain orang karena menyilaukan mata.
FAKTA :
Berikut urutan output cahaya dari yang terbaik sampai normal :
HID PROJECTOR >>>HALOGEN PROJECTOR>>>REFLECTOR HEADLAMP